Pages

Sabtu, 28 Maret 2015

Manajemen Produksi Dalam Menunjang Persaingan Pasar




Manajemen produksi merupakan salah satu bagian dari bidang manajemen yang mempunyai peran dalam mengoordinasikan berbagai kegiatan untuk mencapai tujuan. Untuk mengatur kegiatan ini, perlu dibuat keputusan-keputusan yang berhubungan dengan usaha-usaha untuk mencapai tujuan agar barang dan jasa yang dihasilkan sesuai dengan apa yang direncanakan. Mengingat pentingnya manajemen produksi dalam menciptakan produk yang berkualitas, maka diperlukan  pengambilan keputusan strategis yang berhubungan dengan proses produksi untuk mencapai tujuan organisasi atau perusahaan.
Prinsip manajemen produksi ini senantiasa dikontrol dengan memberikan pelatihan yang komperhensif. Hal inilah yang senantiasa dilakukan oleh manajemen Dapur Boga terhadap kualitas produk yang diciptakan.


Manajemen produksi  meliputi proses pemilihan bahan baku, pengolahan bahan baku menjadi produk jadi, dan pengemasan produk. Pada tahap pemilihan bahan baku, dilakukan dengan proses penyaringan dan pemilihan bahan baku sesuai dengan standar, sehingga pada saat diolah bahan baku tersebut tidak rusak/ mengalami kendala. Pada tahap pengolahan bahan baku menggunakan teknologi modern yang higienis sehingga produk yang dihasilkan terjamin kualitasnya. Disamping itu pengolahan produk tanpa bahan pengawet membuat produk yang dihasilkan senantiasa aman untuk dikonsumsi secara terus menerus. Pada tahap pengemasan produk, dipilih bahan pengemasan yang sesuai dengan standar kesehatan. Dengan melakukan manajemen produksi yang berkesinambungan diharapkan produk-produk yang dihasilkan Dapur Bogasenantiasa dapat diterima oleh pasar dan dapat bersaing dengan produk kompetitor lain. 

Dapur Boga Menambah Lengkap Kuliner Jogja Istimewa

Gambar: Brownies Ketan Hitam Dapur Boga


Kuliner Jogja makin lengkap dengan hadirnya Inovasi Brownies Asli Jogja ala Dapur Boga . Brownies Dapur Boga berbeda dengan yang lain karena memiliki aroma & cita rasa yang khas, tekstur yang lembut, serta memiliki kandungan gizi yang dibutuhkan oleh tubuh sesuai dengan standar yang dikeluarkan oleh WHO. Brownies Dapur Boga aman dikonsumsi untuk siapa saja, termasuk untuk anda yang sedang melakukan program diet, serta untuk anda yang memiliki penyakit tertentu. Brownies Dapur Boga terbuat dari bahan berkualitas, 100% BEBAS PENGAWET & PENGEMBANG, & telah memiliki ijin dari Kementrian Kesehatan RI. 
Tersedia:
- Brownies Coklat Original
- Brownies Ketan Hitam
- Brownies Gulung Aneka Rasa
- Brownies Pisang Ambon
- Brownies Tape
- Brownies Rainbow Pandan


Selasa, 03 Maret 2015

Brownies Ketan Hitam Dapur Boga Sehat, Halal & Berkualitas


Produk Brownies Ketan Hitam kami terbuat dari ketan hitam pilihan, sebagaimana kita tahu bahwa ketan hitam bermanfaat sangat besar bagi tubuh kita. Manfaat tersebut antara lain:
1. Menjaga daya tahan tubuh
2. Mampu mencegah diabetes
3. Menjaga kesehatan kulit secara alami.
4. Memperbaiki kerusakan sel hati
5. Mencegah kanker dan tumor
6. Mencegah anemia.
7. Memperlambat penuaan
8. Membersihkan kolesterol dalam darah
9. Menyuburkan rambut
10. Membuat otot tubuh menjadi padat

Selain ketan hitam sebagai bahan baku, kami juga menggunakan gula pasir berkualitas dari tebu alami dalm pembuatan Brownies Ketan Hitam. Takaran gula yang kami gunakan sesuai dengan standar yang ditetapkan oleh Kementrian Kesehatan RI. Pembuatan Brownies Ketan Hitam ini 100% bebas pengawet dan pengembang sehingga kualitas produk benar- benar terjaga dan aman bagi tubuh. 

Kualitas rasa kami campur dengan coklat yang berkualitas, dengan tekstur yang lembut dan rasa yang pas, sehingga anda akan merasa rileks ketika menikmati Brownies Ketan Hitam buatan kami. Aroma ketan hitam berpadu dengan coklat sangat cocok anda nikmati di berbagai suasana.

Dari berbagai manfaat, kualitas produk yang aman bagi tubuh, serta kelezatan yang di dapat tersebut, maka Brownies Ketan Hitam Dapur Boga sangat cocok untuk dikonsumsi setiap hari sebagai makanan sehat dan penuh gizi. Segeralah berpindah mengkonsumsi brownies yang sehat dan penuh gizi agar tubuh kita dapat menjalankan aktivitas secara lancar tanpa rasa takut terkena berbagai penyakit. Salam sehat dari Dapur Boga. Harga Istimewa Dengan Kualitas Utama.